Langkah-langkah Setup Minikube + Kubernetes 1. Install Tools Dasar Pastikan sudah install: Docker Kubectl Minikube Kubeadm (opsional, untuk manual cluster setup) 👉 Cek versinya: docker --version kubectl version --client kubeadm version minikube version 2. Konfigurasi Docker Supaya tidak perlu sudo tiap kali pakai docker: # Buat group docker (jika belum ada) sudo groupadd docker # Tambahkan user ke group docker sudo usermod -aG docker $USER ➡️ Logout & login ulang agar efektif. Coba tes: docker run hello-world 3. Aktifkan Service Docker & Containerd Supaya otomatis jalan saat boot: sudo systemctl enable docker.service sudo systemctl enable containerd.service Lalu start: sudo systemctl start docker.service sudo systemctl start containerd.service 4. Bersihkan Minikube Lama (opsional) Jika sebelumnya pernah setup Minikube: minikube delete --all 5. Jalankan Minikube Ada dua opsi: Driver Docker (disarankan): minikube start --driver=docker Default Driver : m...
Catatan, berbagi ilmu dan sarana berdiskusi.